Cara Membuat Sepeda 3D Keren dengan Pixellab dan Picsay Pro

Hallo selamat siang pungunjung blog kang mamang, mamang kali ini mau share cara membuat Sepeda 3D Keren dengan Pixellab dan Picsay Pro.

Mengapa mamang memakai dua aplikasi sekaligus ?, karena setiap aplikasi pasti mempunyai kelebihan dan kekurangannya masing masing :)


Mamang menambahkan Pixellab, karena Pixellab mempunyai fitur 3D yang sangat lengkap, baik dari text, sampai dengan rotasi.

Edit Foto kali ini hanya untuk refreshing, dan bisa dibuat dikala bosan, jika kalian tertarik, silahkan mengikuti tutorial dari kang mamang ini.

Sebelumnya mamang menulis tentang cara memanipulasi gambar hewan dengan picsay pro, jika belum tahu, klik DISINI.

Oke, basa basi telah usai, kita lanjut ke pembahasan.

Cara Membuat Sepeda Keren dan Unik di Android menggunakan Pixellab dan Picsay Pro


Sebelum ke pembahasan, kalian harus mempunyai bahan bahan berikut.
  • Pixellab
  • Picsay Pro
  • Sepeda Mentah
Cara Membuat Sepeda Keren dan Unik di Android menggunakan Pixellab dan Picsay Pro
Sepeda mentahnya bro :)

Tutorial

#1 Buka Aplikasi Picsay Pro
Masukkan Gambar sepeda mentah tersebut kedalam picsay pro.

Tambahkan tulisan dengan memakai font krinkes, setelah selesai, klik tulisan tersebut dan Blend with Background.

Cara Membuat Sepeda Keren dan Unik di Android menggunakan Pixellab dan Picsay Pro

Setelah selesai, klik Effect, dilanjutkan dengan Invert. Untuk lebih jelas, sobat bisa mengikuti gambar dibawah ini.

Cara Membuat Sepeda Keren dan Unik di Android menggunakan Pixellab dan Picsay Pro

Setelah itu, masukkan dan timpa gambar dengan Gambar Berwarna, dilanjutkan dengan menekan blend multiply.

Cara Membuat Sepeda Keren dan Unik di Android menggunakan Pixellab dan Picsay Pro

Setelah melakukan hal diatas, silahkan simpan foto, dan dilanjutkan dengan memakai pixellab.

#2 Setting 3D

Buka Aplikasi Pixellab, masukkan gambar yang telah selesai diedit di Picsay Pro.

Untuk menghilangkan Hitamnya, kalian bisa tekan Erase Color dan hilangkan warna hitam, setelah selesai, kalian pilih 3D nya sesuai keinginan.

Cara Membuat Sepeda Keren dan Unik di Android menggunakan Pixellab dan Picsay Pro
Jika sudah, kalian bisa menambahkan latar belakang atau background, dengan menekan ikon, lalu cari background yang keren2, dan bisa menambahkan shadow pada sepeda tersebut.

Cara Membuat Sepeda Keren dan Unik di Android menggunakan Pixellab dan Picsay Pro

Edit pun selesai, sangat mudah bukan ? Jika kalian merasa kesusahan, kalian bisa bertanya, pasti dari kalian ada yang bisa, dan hasilnya lebih bagus dari mamang, buatlah sekreatif mungkin memakai imajinasi sobat sehebat mungkin.

Penutup

Demikian Tutorial Cara Membuat Sepeda 3D Keren di Android menggunakan Pixellab dan Picsay Pro, semoga membantu kalian semua, dan membawa berkah.

Jangan lupa meninggalkan sebuah komentar, berilah jejak hanya dengan menulis "jjk" dibawah untuk membantu membangun blog yang reot ini.

Sampai disini saja, saya tutup, salam hangat, mamang project.

Masukan Emailmu Untuk Menjadi Visitor Premium Mamang Project